STIE MBI UPGRADE SISTEM AKADEMIK TERINTEGRASI DI AKHIR TAHUN

Jakarta, 2 November 2021. Sekolah Tinggi Manajemen Bisnis Indonesia menetapkan  pilihan penggunaan platform teknologi layanan sistem informasi akademik dan operasionalnya menggunakan platform SIAKAD 4.0. Hal tersebut terkait menghadapi  kebutuhan ajaran baru tahun 2022 dan  tahun-tahun ke depan. Era tatanan baru saat ini, membutuhkan berbagai inovasi perguruan tinggi dalam melakukan layanannya, baik untuk kegiatan dosen, mahasiswa, maupun operator akademik, hal tersebut  disampaikan Ketua STIE MBI saat penandatanganan kerjasama dengan Mataer Digital dalam memanfaatkan fasilitas SIAKAD 4.0 – Suteki Technology.

Kerjasama menyangkut layanan digital penerimaan mahasiswa baru hingga layanan tata kelola informasi alumni (tracer study). Termasuk fasilitas pengelolaan data dan sistem transaksi mahasiswa secara terintegrasi.

SIAKAD 4.0 akan sangat mudah terintegrasi dengan aplikasi lainnya. Menurut Dini Falah, Direktur Utama PT Mataer Reflecterra Digital, “Rancangan open API tersebut merupakan teknologi platform unggulan SIAKAD 4.0, sehingga dapat menjadi aplikasi induk dalam pengelolaan sistem informasi di STIE MBI.”

Operasional platform tersebut diharapkan sudah maksimal hingga akhir bulan Desember 2021. –red/brozamir.

Share the Post:

Solusi Sistem Informasi Akademik Terintegrasi Untuk Perguruan Tinggi Anda!

Join our newsletter to keep up to date with us!

Tentang Mataer Digital

PT Mataer Digital Nusantara merupakan perusahaan nasional yang fokus dalam kegiatan pengembangan teknologi pendidikan. Mataer Digital menyediakan berbagai kebutuhan kegiatan pendidikan yang sangat bergantung terhadap pemanfaatan teknologi, baik dalam proses pembelajaran maupun kegiatan operasionalnya.

Company

Kontak Kami

Ikuti Kami

Download Civitas Mobile

© 2023 Mataer Digital.

Scroll to Top